Sebuah game simulasi yang tentu tidak asing lagi, Pro Evolution Soccer, kembali hadir ke hadapan kita. Kali ini, Konami benar-benar membawa game sepak bola utamanya ini satu tingkat lebih baik. Pro Evolution Soccer 2008 yang dirilis di PC, XBOX 360, dan PlayStation 3 ini, hadir dengan engine baru, totally next-gen.
More Realistic Gameplay
Yang terasa paling berbeda pada edisi terbaru ini adalah pergerakan pemain dan ‘feel’ dari bola. Pemain akan bergerak lebih luwes, lebih reaktif terhadap lingkungan sekitarnya, serta lebih banyak aksi cantik yang bisa dilakukan. Misalkan, pemainmu sedang berlari kencang, kemudian kamu menghentikan bola dan berbalik. Kalau pada Pro Evolution Soccer yang sebelumnya, pemain dengan segera berhenti, dan langsung berbalik, kemudian men-dribble lagi dengan ekselen, seolah ada rem cakram di sepatunya. Kali ini, pemain perlu waktu untuk berbelok, dia akan memutar badannya 90 derajad, kemudian 90 derajad lagi ketika berlari cepat, sebaliknya, jika sedang lambat atau diam, dia bisa langsung berputar 180 derajad.
Berikut ScreenShotnya :
Dapatkan CD nya Hanya :
0Awesome Comments!